Program IPOS 5 PROFESIONAL, memiliki fitur perakitan , periode promosi (seperti beli 2 gratis 1), dan transfer item barang antar cabang.
Harga Program Toko IPOS 5 Profesional Rp 1.000.000 (Serial Number)
Ketentuan Program Toko IPOS 5 Profesional :
Lisensi Menggunakan Serial.
Satu Serial hanya untuk 1 server dengan 2x kesempatan aktivasi pada komputer yang sama, tanpa kerusakan hardware.
Setelah Dua kesempatan habis maka serial tidak dapat dipakai, anda dapat memperpanjang serial atau membeli serial baru. Perpanjangan serial harganya sama dengan membeli serial baru.
Satu Lisensi Serial dapat dikoneksikan dengan 5 perangkat / peralatan seperti komputer, laptop, smartphone atau tablet.
Anda dapat memesan untuk penambahan perangkat dengan biaya tertentu.
Free Team Cloud ID selama 1 Tahun.
Gratis Update selama 1 tahun.
Layanan support berlaku 1 Tahun dari tanggal aktivasi pertama.
Support yang dimaksudkan adalah pengajuan Pertanyaan Teknis Via Telepon, Email dan Telegram.
Support yang dimaksud TIDAK TERMASUK Training, Pemasangan Program dilokasi, koneksi antar komputer, desain faktur dan setting printer.
Layanan Support hanya pada jam dan hari kerja.
FITUR APLIKASI TOKO IPOS 5 PROFESIONAL
MASTER DATA
Daftar Item. Sistem HPP data item dengan metode FIFO atau LIFO
Item baru. Pilihan Tipe Item : Barang , Rakitan , Non Inventory dan Jasa .
Jika Anda membutuhkan tipe Item Biaya untuk dimasukkan sebagai Overhead Perakitan barang , maka Anda sebaiknya menggunakan Program Toko IPOS 5.0 Edisi Ultimate
Kartu stok
Barcode
Datasheet
Diskon Periode
Periode Promosi (misal: beli 12 sachet susu Free 1 sendok cantik)
Daftar Supplier – Daftar Pelanggan . Dapat dipilih apakah menggunakan Pajak atau tidak
Daftar Sales
Grup Pelanggan – Point Pelanggan – Wilayah
Bea kirim expedisi
Satuan barang – Jenis – Bank -Dept/Gudang- Merek
DLL
PENJUALAN
Pesanan Penjualan
Daftar Penjualan
Penjualan Kasir
History Harga jual
Tukar tambah : untuk Menukar item yang dibeli oleh pelanggan dan diganti dengan barang yang sama atau berbeda, selain itu juga untuk menampilkan data tukar tambah, mengubah atau menghapus transaksi tukar tambah. Tukar Tambah otomatis akan mengembalikan stok untuk barang yg ditukar dan mengurangi stok barang pengganti.
Daftar Pembayaran Piutang
Status lunas/cek/BG
Retur Penjualan
Point Penjualan
Dft Pembayaran Sales
Status Lunas BG/Cek Sales
Data Pengiriman expedisi: untuk menampilkan data pengiriman/expedisi ke pelanggan dan juga untuk mengedit/menginput status, tgl kirim dan noresi pengiriman/expedisi.
PEMBELIAN
Pesanan Pembelian
Daftar Pembelian . Terdapat opsi apakah Include, Exclude atau Non PPN
History Harga Beli
Daftar Pembayaran Hutang
Status Lunas Cek/BG
Retur Pembelian
PERAKITAN
adalah sebuah proses “sederhana” untuk membentuk sebuah item/barang baru dari beberapa sumber atau sub item/barang lain.
Fitur :
Pesanan Perakitan : berfungsi untuk mencatat aktivitas pemesanan perakitan dari pelanggan, pesanan tidak akan menambah stok atau mengurangi stok bahan rakitan.
Daftar pesanan perakitan juga digunakan untuk menampilkan data pesanan perakitan, menambah, mengubah dan menghapus transaksi pesanan perakitan.
Daftar Proses Perakitan : mencatat item rakitan yang diproses, pada tahap ini bahan-bahan dari item rakitan akan bekurang, tetapi belum menambah stok pada item rakitan.
Daftar proses perakitan juga digunakan untuk menampilkan, menambah, mengubah dan menghapus transaksi proses perakitan.
Daftar Proses Jadi : mencatat item rakitan yang telah selesai dalam proses perakitan, Pada tahap Proses Jadi ini stok item rakitan akan bertambah.
Daftar proses jadi digunakan untuk menampilkan, menambah, mengubah dan menghapus transaksi proses jadi.
Pada IPOS 5 Edisi Profesional tidak terdapat komposisi biaya pada item Rakitan (Hanya ada pada IPOS 5.0 Edisi Ultimate )
NOTE: Proses perakitan di IPOS 5 tidak untuk pemakaian sistem manufaktur besar. Untuk manufaktur besar sebaiknya anda membuat program khusus.
PERSEDIAAN
Fitur :
Daftar Item Masuk-keluar
Saldo Awal item
Stok Opname
Serial Manajemen
Proses Perbaikan Saldo
Transfer Item
Transfer Item Mobile
Transfer Item Beda Lokasi : berfungsi untuk memindahkan stok item ke cabang beda lokasi / alamat.
Pemindahan stok ini menggunakan metode dengan mengirimkan file melalui Flashdisk/Email.
Export / Impor Transfer Item
Export/Import Transaksi
Export/Import Master (Export Diskon Promo, Expor Impor Data item )
AKUNTANSI
Fitur :
Daftar Perkiraan
Kas Masuk – Kas keluar – Kas Transfer
Deposit pelanggan – supplier – Deposit Saldo . Fungsi Deposit : mencatat dana deposit atau titipan para pelanggan, dana ini nantinya dapat sebagai jaminan atau dapat juga untuk membayar saat terjadi transaksi penjualan/Pembelian.
Daftar Jurnal
Buku Besar
Saldo awal perkiraan – hutang – piutang
Setting Perkiraan
Proses Tutup Tahun
LAPORAN
Laporan Master
Laporan Pembelian
Lapora Konsi Masuk
Laporan Penjualan
Laporan Konsi Keluar
Laporan Perakitan
Laporan Hutang- Piutang
Laporan Persediaan
Daftar perkiraan
Laporan Kas
Laba jual
Data Jurnal
Buku Besar
Keuangan (Neraca , Laba rugi , Laba rugi YTD)